Minggu, 14 Desember 2014

Natural Resource : Sustainable Natural Resources Management Ngata Toro, Indonesia

https://www.youtube.com/watch?v=IIvNoEeTbUo

Ngata toro terletak di Sulawesi Tengah, Indonesia dan termasuk wilayah yang dilindungi oleh UNESCO karena terdapat hewan endemik yang hidup disana dan juga untuk melindungi dari ilegal logging. Desa Toro terletak diantara dua gunung yaitu gunung Bulukadundu dan gunung Manangiki. Dari sejak dulu mereka telah mempraktekan nilai-nilai kebudayaan, tidak hanya hubungan antar masyarakat, mereka juga mempraktekan hubungan masyarakat dengan lingkungannya.

Mereka mengatur hubungan masyarakat dengan lingkungannya kedalam beberapa kategori. Sebagian besar hutan di Manangiki. Tondongata adalah seorang penjaga hutan yang yang berfungsi untuk mencegah dan mengawasi agar tidak terjadi ilegal logging. Terdapat juga daerah resapan air disekitar hutan. Didalam daerah tersebut masyarakat memanfaatkannya dengan mengumpulkan atau menggunakan rotan untuk dijadikan untuk dijadikan produk yang merupakan salah satu produk andalan dari daerah itu.

Disana juga terdapat lebih dari 100 macam tumbuhan obat-obatan yang dapat digunakan untuk masyarakat. Sebagian besar dari masyarakat Ngata toro hidup bergantung dari hasil pertanian dan hasil dari pengelolaan barang yang berasal dari hutan.

Sumber : https://www.youtube.com/watch?v=IIvNoEeTbUo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar